Sebutkan tujuan didirikan AFTA dan NAFTA

Discussion in 'Ekonomi' started by Prima Marvey, Nov 11, 2016.

ads

  1. Prima Marvey

    Prima Marvey Member

    Sebutkan tujuan didirikan AFTA dan NAFTA ?

    Tujuan didirikan AFTA antara lain ialah sebagai berikut :
    • Melakukan peningkatan daya saing dibidang ekonomi suatu negara yang termasuk kedalam anggota ASEAN yang ada dan dimata dunia internasional
    • Melaukan peningkatan suatu investasi dan juga perdagangan antara anggota-anggota yang tergabung kedalam ASEAN, maupun yang bukan merupakan negara-negara ASEAN
    • Melakukan penciptaan suatu pasar daerah yang regional bagi 500 juta penduduk yang berdiam di negara ASEAN
    • Melakukan suatu penignkatan kakuatan yang regional dalam menghadapi suatu perdagangan yang sifatnya global. Contohnya yaitu NAFTA, APEC, EFTA

    Tujuan didirikan NAFTA antara lain ialah sebagai berikut :
    • Melakukan peningkatan suatu kegiatan ekonomi dari para anggota-anggotanya
    • Melakukan pengusahaan yang berupa standarisasi barang yang sudah didagangkan
    • Melakukan penghilangan suatu hambatan dalam melakukan suatu perdagangan dan melakukan peningkatan investasi
     

    ads

ads

Share This Page