Sebutkan tiga jenis gigi danJelaskan fungsinya!

Discussion in 'IPA' started by Arsipu, Apr 19, 2016.

ads

  1. Arsipu

    Arsipu Member

    Sebutkan tiga jenis gigi danJelaskan fungsinya! ?

    Pernahkah kamu mengamati saat kamu makan? Gigi apa yang kamu gunakan untuk memotong, mengoyak dan mengunyah makanan?

    Dalam rongga mulut manusia, ada 3 jenis gigi yang biasa kita gunakan untuk makan sehari-hari.Gigi-gigi tersebut ialah :

    1.Gigi seri,
    Gigi seri iniletaknya ada di barisan paling depan dari susuan gigi.Dia mempunyai bentuk yang mirip seperti kapak. Gigi seri ini biasa kita gunakan untuk memotong makanan.Ketika kita makan daging atau sesautu yang panjang biasanya kita akan memotongnya menggunakan gigi seri ini.

    2.Gigi Taring
    Pernahkah kamu melihat film drakula yag ada gigi taringnya?
    Gigi taring ini, letaknya di sebelah samping persis dari gigi seri. Bentuknya yang runcing mirip dengan taring drakula, cuman bentuknya pendek.Gigi taring berguna untuk merobek atau mengoyak makanan terutama makanan yang mempunyai tekstur kenyal seperti daging.

    3.Gigi Graham
    Gigi geraham, letaknya berada paling belakang dari di susunan gigi belakang dengan bentuk permukaannya yang lebar dan bergelombang. Gigi geraham ini digunakan untuk mengunyah makanan.Semua makanan akan dihaluskan di gigi graham ini sebelum kita menenelanya.
     

    Attached Files:

    • gigi.jpg
      gigi.jpg
      File size:
      28.8 KB
      Views:
      4,312

    ads

ads

Share This Page