Sebutkan dan jelaskan 7 lapisan OSI Layer

Discussion in 'TIK' started by agung parta, Jul 29, 2016.

ads

  1. agung parta

    agung parta Member

    Sebutkan dan jelaskan 7 lapisan OSI Layer ?

    1.Physical layer : Pada layer ini menjelaskan tentang spesifikasi listrik, mekanis, dan fungsional yang berguna untuk menangani data jaringan.Lapis ini menjelaskan tentang proses data sebagai arus bit biner yg mengalir melalui suatu perangkat keras, tetapi tdk menyertakan standar utk perangkat keras itu sendiri
    2.Data Link Layer Pada lapis ini menjelaskan tentang proses untuk mendeteksi & memperbaiki error yang terdapat pada data tingkat rendah selama transfer data antara lapis fisik & lapis di atas lapis fisik
    3. Network Layer Network layer menjelaskan mengenai proses routing (pengedaran) data diantara alamat jaringan, & memeriksa apakah pesan sudah dikirim dg lengkap & akurat.
    4. Transport Layer Lapis ini mencakup fungsi penetapan hubungan yg sesuai, memulai transmisi data, & membebaskan hubungan setelah transmisi selesai.
    5. Session Layer
    Lapis ini mencakup proses utk mengontrol transfer data, menangani error transmisi & pengangkutan, serta mengelola record transmisi yg dikirim.
    6. Presentation Layer
    Lapis ini mengontrol kaidah utk memformat transmisi data, misalnya : lapis ini mencakup spesifikasi untuk encoding dan juga decoding himpunan karakter.
    7. Application Layer
    Lapis ini menjelaskan spesifikasi utk lingkup dimana aplikasi jaringan berkomunikasi dg layanan jaringan
     
    Last edited: Jul 29, 2016

    ads

ads

Share This Page