Mengapa enzim disebut biokatalisator

Discussion in 'Biologi' started by Intan Nur Fadliilah, Mar 6, 2016.

ads

  1. Mengapa enzim disebut biokatalisator ?

    Enzim disebut sebagai biokatalisator dikarenakan enzim mempunyai peranan sebagai katalis dalam tubuh makhluk hidup. Hal ini dikarenakan enzim mempunyai kemampuan untuk mempercepat terjadinya reaksi tanpa ikut bereaksi dan tidak terjadi perubahan pada struktur kimia reaksi tersebut. Atau dengan kata lain, enzim mempunyai kemampuan untu bekerja secara khusus, yang artinya enzim hanya dapat mempengaruhi reaksi tertentu dan tidak dapat mempengaruhi reaksi lain. Selain itu, dengan sifatnya yang tidak ikut bereaksi pada saat melakukan reaksi, enzim dapat digunakan secara berulang-ulang dengan jumlah yang tidak terlalu banyak dan tidak mudah rusak oleh panas. Enzim sebagai biokatalisator ini juga mempunyai kemampuan untuk bekerja secara bolak-balik, yakni mampu menguraikan maupun menyusun kembali persamaan senyawa-senyawa dari reaksi kimia.
     

    ads

ads

Share This Page