Jelaskan Cara Menghitung Akar Pangkat 5

Discussion in 'Matematika' started by gurumonica, Feb 8, 2016.

ads

  1. gurumonica

    gurumonica Administrator Staff Member

    Jelaskan Cara Menghitung Akar Pangkat 5 ?

    Matematika sebenarnya menggunakan logika yang mudah. Misalnya, dalam salah satu kasus menghitung akar pangkat 5. Hampir semua orang yang mendapatkan soal ini akan kebingungan. Berikut ini akan saya berikan cara untuk menghitung akar pangkat 5 dengan sederhana.

    Ada dua cara untuk menghitungnya dengan dua kasus yang berbeda:

    • Angka yang keluar hanya Lima digit.
    Jika angkanya hanya lima digit, maka akar pangkat lima dari angka itu adalah angka satuan dari angka tersebut. misalnya 32.768, maka akar pangkat limanya adalah 8.

    • Lebih dari Lima Digit.
    Jika angkanya lebih dari lima digit, maka bisa dipastikan bahwa hasil akar pangkat limanya adalah dua digit. Digit pertama bisa anda lihat dari angka satuannya. Misalnya 69.435.987. maka digit terakhir adalah hasil angka satuan, yakni 7. Dan digit di depannya, anda hanya perlu mengambil tiga digit angka yang di depan, lalu anda lihat, 694 terletak pada tabel yang mana, dimana 1 itu terletak antara 0-30, 2 itu 30-230, 3 itu 230-100. Karena 694 terletak antara 230-1000, maka digit pertama dari hasil akar pangkat lima itu adalah 3. Jadi akar pangkat lima dari 69.435.987 adalah 37.

    Tidak ada yang susah dalam apapun jika anda tahu bagaimana
     

    ads

ads

Share This Page