Bagaimana langkah-lagkah melakukan salto depan

Discussion in 'PenJasKes' started by Rahmad, Apr 9, 2016.

ads

  1. Rahmad

    Rahmad Member

    Bagaimana langkah-lagkah melakukan salto depan ?

    Salto depan salah satu bagian dari senam lantai. Gerakan salto sangat beresiko cidera sehingga perlu melakukan langkah-langkah berikut untuk mengurangi resiko:
    1. Awalan : Awalan dengan beberapa langkah seperlunya.
    2. Tolakkan : Ketika melakukan tolakan gunakan kedua kaki sekuat mungkin, bersamaan saat melompat kedua lengan juga diangkat ke atas.
    3. Layangan : Setelah sampai titik tinggi maksimal lomcatan mencapai titik, dua tangan kemudian memeluk lutut, dan kepala menunduk. Sambil melakukan gerakan memutar.
    4. Pendaratan : Sesaat sebelum pendaratan, pegangan dua tangan dilepas, dua lutut lurus, lalu mendarat dengan posisi berdiri.
     

    ads

ads

Share This Page