Apa yang dimaksud dengan perilaku kolektif?

Discussion in 'Sosiologi' started by nur amelia, May 19, 2016.

ads

  1. nur amelia

    nur amelia Member

    Apa yang dimaksud dengan perilaku kolektif? ?

    • Perilaku kolektif adalah cara berpikir, merasa, atau tindakan orang-orang yang terjadi didalam sebuah kelompok yang tidak terorganisasi lainnya atau kerumunan lainnya. Hal ini merupakan salah satu wujud dinamika kelompok sosial. Pada umumnya, perilaku kolektif berasal dari dorongan perasaan (hati), tidak direncanakan, dan berlangsung singkat. Perilaku semisal ini selalu timbul dalam situasi yang memancing emosi banyak orang. Situasi tersebut dapat berupa, unjuk rasa, perlombaan olah raga, keributan dan terjadinya bencana, sehingga perilaku kelompok sosial terorganisir sifatnya terencana, jangka panjang dan dapat diduga.
     

    ads

ads

Share This Page