apa penyebab dari pesan error #value! pada microsoft excel

Discussion in 'TIK' started by aliviyakr, Jan 18, 2017.

ads

  1. aliviyakr

    aliviyakr Member

    apa penyebab dari pesan error #value! pada microsoft excel ?

    Pesan error pada excel yang satu ini malah sangat sering muncul pada pengoperasian data di excel.
    Pesan error #value! Ini menunjukkan
    ada yang salah dengan nilai atau value yang ada pada data. Value dalam hal ini adalah jenis data yang dioperasikan. Jenis data text atau angka atau tanggal.

    Pesan error ini muncul akibat penjumlahan atau operasi hitung bilangan namun salah satu sel hitungan tidak memenuhi tipe data untuk hitung angka. Atau tipe data tidak sama.

    Contoh ilustrasi adi ingin membuat penjumlahan angka, maka adi harus menjumlahkan sel – sel nya pada worksheet dan memastikan sel yang akan di buat penjumlahan berbentu tipe data angka. Tidak boleh bercampur angka dan text. Penulisan angka 0,4 atau 0, berapapun harus ditulis dengan koma (,) jika ditulis dengan titik (.) akan menjadi tipe data teks dan menampilkan pesan error #value!
     

    ads

ads

Share This Page