Sebutkan yang termasuk sistem saraf tepi

Discussion in 'Biologi' started by Prima Marvey, Nov 9, 2016.

ads

  1. Prima Marvey

    Prima Marvey Member

    Sebutkan yang termasuk sistem saraf tepi ?

    Sebutan untuk saraf tepi ialah disebut sebagai saraf perifer. Saraf perifer ini ialah cabang dari urat saraf yang asalnya dari saraf pusat. Fungsi daripada saraf tepi ini ialah melakukan pembawaan impuls yang asalnya dari bagian tubuh ke suatu sistem saraf pusat. Berikut adalah yang termasuk kedalam sistem saraf tepi antara lain adalah :

    Saraf otak
    Ini merupakan saraf yang adanya diotak. Saraf ini punya 12 pasang saraf yang langsung berhubungan dengan pusatnya saraf yang adanya diotak. Saraf otak ini punya beberapa pasang saraf. Sepasang saraf ini diantaranya yaitu sifatnya sensoris, kayak pembau. Pendengar, dan pengecap. Ada juga beberapa pasang yang lain, tapi yang lain itu sifatnya motoris. Contoh dari motoris itu adalah saraf penggerak mata.

    Saraf sumsum tulang belakang
    Saraf sumsum tulang belakang sebutan lainnya ialah saraf spinal. . jumlah dari saraf spinal ini ialah 31 pasang. Saraf spinal ini merupakan saraf keluaran yang asalnya dari sumsum tulang belakang dan menuju ke peralatan gerak tubuh, dan lainnya
     

    ads

ads

Share This Page