Mengapa neraca pada akuntansi harus balance

Discussion in 'Akuntansi' started by aliviyakr, Jan 6, 2017.

ads

  1. aliviyakr

    aliviyakr Member

    Mengapa neraca pada akuntansi harus balance ?

    Dalam akuntansi dikenal sebagai sisi debit dan sisi kredit. Dalam kaidahnya neraca pada akuntansi harus dan selalu balance. Balance disini berarti sisi kredit dan sisi debit dari neraca tersebut memiliki jumlah akhir yang sama jika ditotal. Ketika neraca tersebut tidak balance atau tidak seimbang maka didalamnya pasti terjadi kesalahan, kesalahan ini harus dicari sehingga harus seimbang, namun ada suatu kasus meski neraca sudah seimbang bisa saja ada kesalahan diluar konteks neraca yang tidak balance.

    ilustrasi mengapa sisi debit dan kredit harus seimbang karena sisi debit menggambarkan sisi pendapatan atau sisi sebagai sumber dana yang ada pada suatu perusahaan. Sisi kredit sebagai penggambaran dari penggunaan dana suatu perusahaan. Sehingga akan masuk akal jika sisi debit dan kredit harus seimbang.
     

    ads

ads

Share This Page