Jelaskan mengapa seseorang memilih bekerja mandiri

Discussion in 'IPS' started by Giovani Malinda, May 26, 2016.

ads

  1. Giovani Malinda

    Giovani Malinda Active Member

    Jelaskan mengapa seseorang memilih bekerja mandiri ?

    • Merasa orang lain tidak memiliki kualifikasi yang dibutuhkan (setara). Alasan pertama seseorang lebih suka bekerja sendiri atau mandiri adalah karena anggapan bahwa tidak ada orang yang mampu bekerja dengan baik seperti kualifikasi yang menjadi standarisasinya.
    • Merasa lebih cepat dan efisien jika bekerja sendiri. Ada juga alasan yang muncul mengapa seseorang lebih suka bekerja mandiri adalah karena dia merasa bahwa segala pekerjaan akan lebih cepat tanpa koordinasi terlebih dahulu atau segala sesuatunya yang perlu dibuat ketika mengerjakan dengan kelompok.
    • Terbiasa sendiri sejak kecil. Sejak kecil, mungkin ada juga beberapa orang yang dibiasakan orangtua untuk mengerjakan sesuatunya sendiri. Karena itu, dia akan merasa lebih nyaman jika bekerja tanpa diganggu orang lain.
     

    ads

ads

Share This Page