Sebutkan pengaruh-pengaruh yang ditimbulkan letak geografis indonesia

Discussion in 'Geografi' started by Prima Marvey, Dec 10, 2016.

ads

  1. Prima Marvey

    Prima Marvey Member

    Sebutkan pengaruh-pengaruh yang ditimbulkan letak geografis indonesia ?

    Yang merupakan pengaruh-pengaruh yang ditimbulkan letak geografis indonesia antara lain ialah sebagai berikut :
    • Khatulistiwa merupakan suatu garis yang memisahkan antara dua buah benua yang ada di indonesia, yaitu benua asia dan benua australia
    • Iklim musim merupakan iklim yang mempengaruhi wilayah indonesia
    • Terdapat 2 macam iklik musim yang ada diindonesia ini, diantaranya yaitu musim penghujan dan juga musim kemarau
    • Setiap setengah tahun sekali, baik kedua musim ini akan saling bergantian satu sama lain
    • Terdapat musim pancaroba yang merupakan peralihan dari kedua musim ini, yang merupakan peralihan antara musim satu ke musim yang lainnya
    • Posisi negara indonesia ini bisa dibilang sangat ekonomis karena berada letaknya itu diantara dua benua dan dua samudera
    • Ramainya jalur pelayaran indonesia karena ini tujuan penggunaannya untuk pelayaran internasional
    • Keanekaragaman pasar budaya didalam indonesia ini yang dilihat secara sosial budaya
     

    ads

ads

Share This Page