Jelaskan persamaan dan perbedaan norma yang ada dalam masyarakat

Discussion in 'PPkn' started by Winandra, Feb 29, 2016.

ads

  1. Winandra

    Winandra Member

    Jelaskan persamaan dan perbedaan norma yang ada dalam masyarakat ?

    Persamaan:
    1.Memiliki perintah untuk berbuat kebaikan
    2.Keharusan seseorang untuk tidak melakukan tindakan tertentu .
    3. Bertujuan mengatur kehidupan manusia.
    4. Ditujukan untuk kebaikan manusia bersama.]
    5. Memiliki dasar untuk mewujudkan ketertiban masyarakat.
    6. Memiliki Sanksi.

    Perbedaaan:
    Secara umu norma agama, kesopanan, kesusilaan, dan hukum memiliki perbedaan :
    1. Jenis sanksi setiap norma yang berbeda .
    2. Sumber norma: wahyu Tuhan(Norma Agama), hati( Norma Kesusilaan), pergaulan (Norma Kesopanan), penguasa negara yang berwenang (Norma Hukum).
    3. Kekuatan aturannya: norma hukum memiliki kekuatan yang paling tinggi, karena bersifat memaksa.
    4. Hal-hal yang diatur: norma hukum memiliki aturan yang lebih terperinci.
    5. Kelanggengan norma : norma hukum bersifat dinamis mengikuti perkembangan zaman.
     

    ads

ads

Share This Page