Jelaskan penyebab khusus terjadinya perang dunia II ?

Discussion in 'Sejarah' started by guru lia, Sep 15, 2015.

ads

  1. guru lia

    guru lia Member

    Jelaskan penyebab khusus terjadinya perang dunia II ? ?

    Perang dunia ke dua ini terjadi atau dilatarbelakangi oleh beberapa sebab khusus:
    • Terjadinya serangaan kilat (blitzkrieg) yang dilakukan oleh jerman kepada polandia yang terjadi pada tanggal 1 september 1939, dengan tujuan penyerang yang dilakukan jerman kepoada polandia untuk merebut kembali kota danzig yang sebagian besar kebangsaan jerman.
    • Penyerbuan jepang atas tiongkok yang terjadi pada tahun 1937.
    • Jepang yang menyerbu pangkalan militer amerika serikat si pearl harbour yang terjadi pada tangga 7 desember 1941.
     

    ads

ads

Share This Page