Jelaskan mekanisme evolusi!

Discussion in 'Biologi' started by harits ekoprastyo, Apr 11, 2016.

ads

  1. Jelaskan mekanisme evolusi! ?

    Proses evolusi terjadi antara lain karena adanya variasi genetik dan seleksi alam. Penyebab pertama variasi dalam suatu keturunan adalah mutasi dan rekombinasi gen. Mutasi gen umumnya jarang terjadi dan tidak menguntungkan bagi individu. Jumlah gen-gen yang bermutasi dari seluruh gamet yang dihasilkan oleh suatu individu dari suatu spesies disebut angka laju mutasi.
    Angka laju mutasi pada setiap gen (1 gen) adalah 1 : 200.000, apabila pada suatu populasi terdapat 100.000 gamet yang dihasilkan berarti terdapat 200.000 gen yang bermutasi maka laju mutasi nya adalah 1/200.000 x 200.000 = 1 gen. Meskipun angka laju mutasi sangat kecil, tapi merupakan suatu mekanisme evolusi yang sangat penting. Hal ini dikarenakan sebagai berikut :
    1. Setiap gamet mengandung ribuan gen.
    2. Setiap individu dapat menghasilkan jutaan gamet dalam satu generasi.
    3. Jumlah generasi dalam suatu spesies sangat banyak.
     

    ads

ads

Share This Page