Jelaskan hubungan variabel penelitian dengan teknik penggalian data

Discussion in 'IPA' started by Giovani Malinda, Feb 28, 2016.

ads

  1. Giovani Malinda

    Giovani Malinda Active Member

    Jelaskan hubungan variabel penelitian dengan teknik penggalian data ?

    Variabel penelitian yang paling banyak dibahas adalah variabel terikat dan variabel bebas. Variabel terikat adalah semua faktor yang mempengaruhi objek penelitian di mana jumlahnya dapat diukur atau dihitung, misalnya jumlah orang. Sementara variabel bebas adalah semua faktor yang mempengaruhi objek penelitian di mana tidak bisa dihitung seperti faktor cahaya. Kedua variabel dan jenis variabel lainnya mempengaruhi teknik penggalian data baik secara kualitatif maupun kuantitatif.


    Teknik penggalian data misalnya interview, survey, observasi, studi lapang, dan historical-study. Penggalian data ini membutuhkan variabel terikat (misalnya pengaruh motivasi guru terhadap murid) atau variabel bebas (misalnya berapa banyak orang yang telah mengenal seks sejak dini). Semua variabel berhubungan erat dengan teknik penggalian data karena dijadikan sebagai landasan.
     

    ads

ads

Share This Page