Jelaskan grafis vektor dan grafis bitmap ?

Discussion in 'Fisika' started by Giovani Malinda, Apr 6, 2016.

ads

  1. Giovani Malinda

    Giovani Malinda Active Member

    Jelaskan grafis vektor dan grafis bitmap ? ?

    GRAFIS VEKTOR
    Grafis vektor adalah objek yang digambar melalui kombinasi titik dan garis disertai dengan beberapa rumusan matematika tertentu. Kelebihan dari grafis vektor adalah memberi ruang penyimpanan yang lebih efisien terhadap objek gambar, vektor dapat diubah menyesuaikan objek gambar, dapat dicetak dengan resolusi tertinggi dalam semua printer, serta dapat memberi kesenangan lebih dalam menggambar menggunakan vektor.

    GRAFIS BITMAP
    Grafis bitmap adalah objek yang digambar berdasarkan titik dan kombinasi warna. Grafis bitmap memiliki kelebihan seperti dapat menambahkan efek khusus ke dalam objek, dapat menghasilkan objek dari objek gambar vektor, serta dapat menentukan mutu yang akan dihasilkan. Namun kelemahan dari grafis bitmap adalah adanya permasalahan jika kita ingin mengubah ukurannya.
     

    ads

ads

Share This Page