Jelaskan fungsi komposisi penduduk menurut tingkat pendidikan

Discussion in 'Geografi' started by Giovani Malinda, Apr 19, 2016.

ads

  1. Giovani Malinda

    Giovani Malinda Active Member

    Jelaskan fungsi komposisi penduduk menurut tingkat pendidikan ?

    Komposisi penduduk adalah statistic kependudukan yang membagi dan membahas masalah kependudukan dengan berbagai criteria geografis, biologis, ekonomi, sosial, dan sebagainya. Komposisi penduduk lebih sering dibagi menurut perbedaan umur dan jenis kelamin. Misalnya, berdasarkan aspek biologis maka tingkat pendidikan masyarakat akan disesuaikan dengan komposisi banyaknya usia dewasa, anak-anak, atau remaja.

    Dengan adanya komposisi penduduk, pemerintah dapat meningkatkan pencapaian pembangunan nasional melalui informasi kepadatan penduduk. Pendidikan harus selaras dengan jumlah penduduk di suatu wilayah. Apabila terjadi kesetimpangan, maka kita dapat melihat komposisi kependudukan dan dibandingkan dengan tingkat pendidikan. Apabila tingkat pendidikan suatu wilayah masih rendah, maka pemerintah perlu mengurangi kepadatan penduduk pada suatu komposisi, dan sebagainya.
     

    ads

ads

Share This Page