Jelaskan apakah deklarasi bangkok itu ?

Discussion in 'Sejarah' started by Giovani Malinda, Apr 21, 2016.

ads

  1. Giovani Malinda

    Giovani Malinda Active Member

    Jelaskan apakah deklarasi bangkok itu ? ?

    Deklarasi Bangkok adalah pertemuan untuk membahas landasan kerjasama ekonomi regional di Asia Tenggara, antara lain merupakan landasan dasar prinsip ASEAN. ASEAN adalah suatu organisasi internasional dalam lingkup Asia Tenggara yang bersatu untuk bersaing dalam hal ekonomi dengan negara lainnya di dunia. ASEAN dibentuk oleh 5 negara utama yang sekaligus menjadi pemimpin jalannya ASEAN. Kelima negara utama pendiri ASEAN antara lain Indonesia, Malaysia, Filipina, Thailand, dan Singapura.

    ASEAN merupakan perhimpunan dari banyak negara yang rata-rata pernah dijajah oleh bangsa Eropa. Perhimpunan ini membangun negara-negara berkembang untuk memajukan ekonomi bersama sehingga tidak tertinggal dengan bangsa-bangsa yang pernah menjajah dahulu. Dan semuanya itu dibentuk dan disahkan melalui Deklarasi Bangkok yang dilaksanakan dan menghasilkan 7 prinsip ASEAN.
     

    ads

ads

Share This Page