Jelaskan apa yang anda ketahui tentang komputer secara singkat dan contohnya !

Discussion in 'TIK' started by gurumonica, Oct 15, 2015.

ads

  1. gurumonica

    gurumonica Administrator Staff Member

    Jelaskan apa yang anda ketahui tentang komputer secara singkat dan contohnya ! ?

    Jawaban pertama :
    Komputer adalah suatu alat yang digunakan untuk melakukan memproses data dari input yang diberikan pengguna hingga menjadi keluaran / output.

    Komputer : Input - Proses - Output

    Input :
    Bisa berupa intruksi dari keyboard, mouse, dan sebagainya.
    Proces : Merupakan perangkat lunak dan keras yang bekerja sama untuk memproses inputan / intruksi dari user
    Output : hasil dari proses yang diberikan.

    Contoh nya
    1. Andi menekan "tombol on" (Input)
    2. Komputer melakukan proses menyalakan power dan hardware serta software sistem Operasi yang telah terinstal. (Process)
    3. Komputer menampilkan layar windows (Output)
    Jawaban Kedua
    Tidak hanya di internal komputer sendiri, komputer juga berperan bagi masyarakat secara umum di seluruh
    dunia untuk membantu meringankan pekerjaannya. Komputer adalah alat yang dapat membantu
    1. mempercepat pekerjaan
    2. meningkatkan efisiensi
    3. Menggunakan software canggih
    4. bermain game
    5. dsb.
    Komputer adalah alat yang penting untuk mendukung kemajuan teknologi, tidak heran, kemajuan teknologi sering di kaitkan dengan kemajuan komputer.
     

    ads

  2. gurumonica

    gurumonica Administrator Staff Member

ads

Share This Page