dampak positif dormansi pada tanaman yang dipengaruhi oleh asam absisat

Discussion in 'Biologi' started by Riska Fatmala Dewi, Feb 23, 2016.

ads

  1. dampak positif dormansi pada tanaman yang dipengaruhi oleh asam absisat ?

    Walaupun Hormon asam absisat dapat memperlambat dan mengurangi jalan pada tumbuhan, tetapi di satu sisi terdapat dampak positif dari dormansi yang dipengaruhi oleh asam absisat, yaitu pada saat tanaman kekurangan air pada musim kering, maka tumbuhan tersebut mengalami dormansi yaitu daun-daunnya akan gugur dan yang tertinggal adalah tunas-tunasnya saja. Pada saat tumbuhan mengalami dormansi pada saat musim kering, dengan adanya dormansi tersebut maka tumbuhan tidak akan kering dan tidak akan kekurangan air. Dampak positif dormansi pada tumbuhan yaitu pada saat tumbuhan mengalami kelambatan yang dipengaruhi oleh asam absisat, maka dengan adanya dormansi pada tumbuhan tersebut tumbuhan akan mengalami atau menyebabkan dormansi pada biji tumbuhan.
     

    ads

ads

Share This Page