Bagaimana cara penamaan senyawa asam ?

Discussion in 'Kimia' started by Rahmad, Apr 1, 2016.

ads

  1. Rahmad

    Rahmad Member

    Bagaimana cara penamaan senyawa asam ? ?

    Asam merupakan zat yang dapat terlarut dan terurai di dalam air menghasilkan ion hidrogen (H+) dan ion negatif. Semua jenis asam diawali dengan unsur hidrogen kecuali senyawa asam organik dan air. Pada umumnya asam adalah senyawa biner yang mengandung unsur hidrogen, oksigen, dan unsur nonlogam. Semua asam diberi nama dengan awalan asam kemudian diikuti nama ion negatifnya.
    Contoh:
    HF: Asam fluorida
    HCl: Asam klorida
    HBr: Asam bromida
    HI: Asam iodida
    H2SO: Asam sulfat
    HClO: Asam hipoklorit
    HClO4: Asam klorit
    HClO2: Asam klorat
     

    ads

ads

Share This Page