Bagaimana cara mengamalkan isi Al-Quran

Discussion in 'Islam' started by agung parta, Jul 30, 2016.

ads

  1. agung parta

    agung parta Member

    Bagaimana cara mengamalkan isi Al-Quran ?

    Mengimani al-quran mempercayai dan mengamalkan isi dan kandungan al-quran yaitu dengan mengimani Al-Qur'an secara keseluruhan. Jika mengimani isi Al-Qur'an saja kita tidak bisa, maka kita pasti akan sulit untuk mengamalkan isi Al-Qur'an. Iman kepada Al-Qur'an berarti mengimani seluruh kandungan dan seluruh isi al-quran, yang berupa aqidah, ibadah, syariat, akhlak, adab, dan muamalah. Seorang muslim tidak boleh hanya mengambil dan mengimani sebagian nya saja, misalnya dia hanya mengambil bagian aqidah saja, namun menolak bagian ibadahnya. Atau hanya mengimani bagian syariat, namun menolak aqidahnya. Atau dia mengambil bagian ekonomi, namun menolak bagian politik. Atau dia hanya mengimani bagian ibadahnya saja, namun menolak bagian akhlak. Dan seterusnya.
     
    Last edited: Aug 1, 2016

    ads

ads

Share This Page