Bagaimana cara bunglon mengelabui musuhnya untuk bertahan hidup?

Discussion in 'IPA' started by Fatur Reizand, Mar 22, 2016.

ads

  1. Fatur Reizand

    Fatur Reizand Member

    Bagaimana cara bunglon mengelabui musuhnya untuk bertahan hidup? ?

    Cara untuk melindungi diri dari musuhnya dan bertahan hidup dapat disebut juga dengan adaptasi. Cara adaptasi setiap makhluk hidup berbeda-beda. Begitu juga dengan bunglon. Bunglon bertahan hidup melindungi diri dari musuhnya dengan cara yang unik. Bunglon dapat mengubah warna kulitnya menjadi seperti warna lingkungan yang didiaminya. Jika bunglon berada di batang tumbuhan berwarna coklat, maka kulit bungon juga dapat berubah menjadi warna coklat. Kemampuan bunglon untuk mengubah warna kulitnya untuk melindungi diri ini dinamakan dengan mimikri.
     

    ads

ads

Share This Page