Apa yang harus guru lakukan dalam pra pembelajaran

Discussion in 'Bahasa Indonesia' started by Giovani Malinda, Apr 25, 2016.

ads

  1. Giovani Malinda

    Giovani Malinda Active Member

    Apa yang harus guru lakukan dalam pra pembelajaran ?

    1. Menciptakan suasana dan kondisi pembelajaran yang baik untuk menarik perhatian dan minat siswa, misalnya dengan pembukaan cerita, absensi, atau absensi siswa agar mereka tidak terkejut apabila guru langsung masuk ke dalam materi.
    2. Melaksanakan kegiatan tes awal, seperti membahas materi yang dipelajari di minggu sebelumnya, sehingga siswa bisa mengingat kembali apa yang telah dipelajari dan tidak lupa dengan nanti apa yang akan dipelajari.
    3. Dalam meningkatkan minat siswa, guru juga bisa memberikan pertanyaan seputar materi lalu atau materi yang baru, sehingga selain siswa bisa mengingat kembali juga bisa menjadi takaran seberapa jauh siswa memahami materi pelajaran yang akan disampaikan. Selain itu masukkan juga komentar terhadap jawaban siswa.
     

    ads

ads

Share This Page