Apa yang dimaksud dengan lingkungan abiotik dan biotik?

Discussion in 'Biologi' started by guru lia, Jul 11, 2015.

ads

  1. guru lia

    guru lia Member

    Apa yang dimaksud dengan lingkungan abiotik dan biotik? ?

    Lingkungan abiotik adalah lingkungan yang terdiri dari benda-benda mati di permukaan bumi dan mempenggerahui terhadap kehidupan disekitarnya,termasuk kehidupan manusia dan hewan.
    contohnya:
    • Air
    • Tanah
    • Sinar matahari
    • dan udara.

    Lingkungan biotik adalah lingkungan yang terdiri dari beberapa komponen makhluk hidup (seperti rantai makan),lingkungan ini berada hampir di seluruh permukan bumi dan berpengaruh terhadap ekosistem.
    lingkungan ini secara umun terdiri dari:
    • produsen
    • komsumen
    • dan pengurai.
     
    Last edited: Jul 12, 2015

    ads

ads

Share This Page