Apa saja unsur-unsur yang ada dalam sebuah cerita?

Discussion in 'Bahasa Indonesia' started by Fatur Reizand, Mar 28, 2016.

ads

  1. Fatur Reizand

    Fatur Reizand Member

    Apa saja unsur-unsur yang ada dalam sebuah cerita? ?

    Tentunya kita sudah sering mendengarkan cerita dari guru maupun dari teman-teman yang lain di sekolah. Jika didengarkan dengan sungguh-sungguh maka kita dapat mengambil hikmah dan pelajaran dari cerita yang kita dengar. Hal-hal atau unsur-unsur yang ada pada cerita yang dapat kita identifikasi antara lain:

    - Tokoh : pemeran atau orang yang terlibat dalam cerita
    - Watak : sifat atau perilaku tokoh dalam cerita. Watak dapat dilihat dari perkataan dan perbuatan tokoh.
    - Latar : penggambaran tentang waktu, tempat dan suasana yang sedang terjadi di dalam cerita.
    - Tema : ide utama dalam sebuah cerita
    - Amanat : nasihat, hikmah, pelajaran atau pesan moral yang dapat diambil dari sebuah cerita yang ingin disampaikan oleh penulis cerita
     

    ads

ads

Share This Page