apa penyebab adanya pesan error #N/a pada microsoft excel

Discussion in 'TIK' started by aliviyakr, Jan 18, 2017.

ads

  1. aliviyakr

    aliviyakr Member

    apa penyebab adanya pesan error #N/a pada microsoft excel ?

    Pesan error #N/A adalah pesan erro yang berarti not available (tidak tersedia).
    Pesan ini menunjukkan bahwa micrsoft excel tidak dapat menujukkan nilai pencarian (referensi) yang dituju.

    Pesan error ini umum ditemukan pada pengoperasian excel yang melibatkan fungsi pencarian dan referensi seperti hlookup vlookup dll.

    Bisa juga karena pada penulisan rumus lookup ada kategori atau ada kondisi yang seharusnya dipenuhi akan tetapi setelah pengoperasian kondisi tersebut tidak terpenuhi (nilai yang dituju ternyata tidak ada)

    Ilustrasi : ananda akan membuat fungsi lookup karena lookup harus memiliki tabel referensi dan dalam tabel refesensi harus ada data yang sama dengan data sebelumnya (biasanya menggunakan kode) akan tetapi ananda tidak menggunakan kode yang berhubungan maka proses lookup tidak dapat terpenuhi karena kode kedua tabel tidak berhubungan sehingga bisa menyebabkan error N/a
     

    ads

ads

Share This Page