apa pengertian dari flat desain dan kriterianya

Discussion in 'TIK' started by aliviyakr, Jan 8, 2017.

ads

  1. aliviyakr

    aliviyakr Member

    apa pengertian dari flat desain dan kriterianya ?

    Flat desain adalah istilah untuk mode desain digital yang minimalis dan flat atau datar tidak banyak atribut dan sederhana tidak ada penambahan gaya shadow atau bayangan. Flat desain mengusung konsep rapi minimalis tetapi tidak membosankan.

    kriteria flat desain
    • desain yang dibuat rapi dan minimalis. Tidak terdapat banyak elemen tambahan hanya gambar biasa tidak ada penambahan efek bayangan.
    • ada permainan warna yang senada. Flat desain sangat bergantung pada perpaduan warna yang senada. Pemakaian warna yang cocok akan memperjelas flat desain.
    • permainan typografi. Jenis font pada flat desain selalu sesuai dengan tema dari objek grafis yang dibuat. penggunaan jenis font juga di terapkan dengan baik dan mendukung nilai keindahan dari flat desain.
     

    ads

ads

Share This Page